AKSELERASI DATA UNTUK PENINGKATAN KOMPETENSI AKADEMIK: KATADATA X UMN | Katadata Indonesia

2021-07-16 1,371

Penggunaan dan pengolahan data menjadi bagian dari kehidupan sehari-hari. Saat ini, data menjadi sangat penting dan berguna ketika kita mampu mengolah dan menganalisanya secara tepat. Besarnya kebutuhan data untuk beragam kepentingan seperti pembuatan kajian, penelitian, kebijakan hingga pengembangan bisnis, mendorong Katadata untuk melakukan akselerasi dan literasi data di dunia pendidikan. Salah satu bentuk nyata mimpi besar Katadata: 'Membangun Indonesia Dengan Data' adalah adakah kerjasama Katadata dengan Universitas Media Nusantara.

======================================================

Mulai Sekarang #KalauBicaraPakaiData

Pantau dan Subscribe Katadata Indonesia.

Official Website : https://katadata.co.id/
Youtube : https://www.youtube.com/c/KatadataInd...
Instagram : https://www.instagram.com/katadatacoid
Facebook : https://www.facebook.com/katadatacoid/
Twitter : https://twitter.com/katadatacoid

======================================================